Sabtu, 26 Juni 2010

Harga Emas ditutup $1.254,25 ; Naik $10,45

Harga emas, Jumat (25/6) dibuka pada harga $1.243,80 dan ditutup pada posisi $1.254,25 naik sebesar $10,45. Harga emas menunjukkan trend nai... thumbnail 1 summary
Harga emas, Jumat (25/6) dibuka pada harga $1.243,80 dan ditutup pada posisi $1.254,25 naik sebesar $10,45. Harga emas menunjukkan trend naik yang telah valid dan akan bergerak menuju ke $1.300 dalam perdagangan minggu depan.

Analisa:
Harga emas dalam perdagangan minggu depan akan menghasilkan rekor harga tertinggi yang baru dan bergerak menuju 1.300. Namun bayangan akan koreksi besar tampak jelas sekali, harga emas berpotensi untuk mengalami koreksi dalam perdagangan dua minggu kemudian. Hal ini terlihat dari kondisi yang overbought di TF : WEEKLY dan TF : MONTHLY.

Jadi dalam perdagangan minggu depan harga emas akan bersifat trend naik dan apakah mampu untuk mencapai titik $1.300 sebelum mengalami koreksi tajam?
Indeks Dow Jones, Jumat (25/6) ditutup melemah 8,99 poin menjadi 10.143,8.

Perbandingan harga emas dengan nilai indeks Dow Jones turun menjadi 1: 8,08. Artinya dengan 8,08 oz emas dapat membeli 1 saham Dow Jones.

Tidak ada komentar

Posting Komentar